Contoh Soal CPNS TWK TKP TIU, Untuk Latihan Soal Tes CPNS 2019
Caraable.com -- Contoh Soal CPNS 2019 ini akan membantu sahabat dalam memprediksi seperti apa Tes CPNS yang akan dihadapi di tahun 2019. Contoh Soal CPNS ini juga akan membantu sahabat sebagai latihan soal tes CPNS baik dalam bidang Tes Wawasan Kebangsaan/ TWK, Tes Intelegensi Umum/ TIU dan Tes Karakteristik Pribadi/ TKP. Contoh soal CPNS 2019 ini akan berisi kumpulan soal CPNS beserta kunci jawabannya. Sahabat juga bisa download soal CPNS 2019 secara gratis disini.
Meskipun caraable membahas contoh soal Tes CPNS di tahun 2019, bukan berarti soal yang diberikan sebagai latihan soal CPNS ini yang akan keluar pada Tes CPNS tahun 2019 ini. Contoh Soal CPNS ini dikumpulkan dari tahun-tahun kemarin, ditujukan untuk memberikan gambaran bagaimana soal Tes CPNS yang akan sahabat hadapi nanti, terutama pada Seleksi Kompetensi Dasar CPNS atau disingkat SKD CPNS.
Apa saja aspek yang diujikan dalam Seleksi Kompetensi Dasar CPNS?
Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS, berisi 3 bidang yang semua nya harus memenuhi passing grade. Bidang tersebut yakni, Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensi Umum (TIU) dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP). Di Tes CPNS tahun 2018, passing grade yang dipakai, 75 untuk TWK, 80 untuk TIU dan 143 untuk TKP.
Berapa banyak soal dalam soal CPNS 2019?
Soal CPNS 2019 akan berisi 100 soal dengan perbandingan 40 soal Tes Karakteristik Pribadi, 30 soal Tes Wawasan Kebangsaan, dan 30 soal Tes Intelegensi Umum. Jika sahabat bingung bagaimana jenis soal yang akan dihadapi. Caraable sudah mempersiapkan Contoh soal CPNS 2019 berdasarkan jenis bidangnya. Sahabat caraable bisa download soal CPNS baik itu TWK, TIU dan TKP.
Berikut ini beberapa poin penting untuk memudahkan sahabat memilih contoh soal CPNS yang dibutuhkan.
Poin Penting
Contoh Soal CPNS Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)
Tes Wawasan Kebangsaan atau TWK ini lebih menguji sahabat dalam hal kenegaraan, ideologi pancasila dan pengetahuan sahabat terkait sejarah nasional. Contoh soal CPNS TWK ini akan lebih berisi seperti pendidikan kewarnegaraan yang biasanya sahabat dapatkan saat SMP dan SMA. Passing grade yang harus didapatkan adalah antara 75-80.
Berikut contoh soal CPNS dan kunci jawaban untuk latihan seleksi CPNS di tahun 2019, bidang Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)
Untuk penjelasan materi dan contoh soal CPNS TWK bisa lihat disini: Belajar Tes Wawasan Kebangsaan dengan Contoh Soal (Recommended)
Download Soal CPNS TWK 2019 lenkapnya disini: 100+ Latihan Soal Tes Wawasan Kebangsaan (File Available)
Back to Content
Contoh Soal CPNS Tes Intelegensi Umum (TIU)
Tes Intelegensi Umum CPNS atau TIU CPNS sama dengan TWK dalam hal penilaian, yakni jika benar mendapat poin 5 dan kalau salah mendapat poin 0. Contoh Soal CPNS TIU 2019 ini lebih membahas dan menguji pengetahuan sahabat caraable dalam bidang kebahasaan, numerikal dan logika analisis terhadap suatu isu. Passing grade TIU CPNS adalah 80 di tahun 2018. Untuk tahun 2019 kemungkinan masih sama yakni dikisaran 80 poin.
Berikut contoh soal CPNS dan kunci jawaban untuk latihan seleksi CPNS di tahun 2019, bidang Tes Intelegensi Umum CPNS (TIU CPNS 2019).
Untuk penjelasan materi dan contoh soal CPNS TIU bisa lihat disini: Belajar Tes Intelegensi Umum dengan Contoh Soal (Recommended)
Download Soal CPNS TIU 2019 lenkapnya disini: 150++ Soal Tes Intelegensi Umum PDF (File Available)
Back to Content
Contoh Soal CPNS Tes Karakteristik Pribadi (TKP)
Tes Karakteristik Pribadi atau TKP CPNS berbeda dengan TWK CPNS dan TIU CPNS, karena tidak ada jawaban yang salah, cuma memiliki perbedaan poin saja. TKP akan lebih membahas personal sahabat, baik dari sifat, cara pemikiran bahkan juga kebiasaan juga bisa dinilai. Jumlah soalnya lebih banyak dibanding TWK dan TIU, yakni jumlah soal TKP CPNS sebanyak 40 soal dengan passing grade sebesar 143 poin.
Berikut contoh soal CPNS dan kunci jawaban untuk latihan seleksi CPNS di tahun 2019, bidang Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)
Untuk penjelasan materi dan contoh soal CPNS TKP lebih lengkapnya bisa lihat disini: Belajar Tes Karakteristik Pribadi dengan Contoh Soal + Kunci jawaban (Recommended)
Download Soal CPNS TKP 2019 lenkapnya disini: Download Contoh Soal Tes Karakteristik Pribadi dan Pembahasannya .pdf (File Available)
Itu semua adalah kumpulan soal Tes CPNS 2019 yang bisa di download dalam bentuk file PDF pada masing-masing bidang nya. Yang lebih penting dalam mengerjakan Latihan Soal Tes CPNS 2019 adalah manajemen waktu, karena kebanyakan waktu akan banyak habis di TIU, terutama pada bagian numerikal. padahal TKP memiliki soal lebih banyak dibanding lainnya dan memiliki passing grade yang lebih tinggi. Akan sangat merugikan jika mengerjakan TKP di akhir waktu. Jadi carilah manajemen waktu menjawab soal CPNS melalui latihan soal CPNS.
Back to Content
Belajar Materi dan soal Psikotes lainnya
Sahabat juga bisa belajar materi Psikotes lainnya disini:Kembali ke Master Guide Psikotes
Belajar tes psikotes lainnya bisa klik Master Guide Psikotes dibawah ini
Salam,
Caraable.
Note:
Jika sahabat caraable memiliki pertanyaan seputar contoh soal CPNS di tahun 2019, untuk latihan soal tes CPNS 2019 maka bisa ditanyakan di kolom komentar. Dan caraable perlu ingatkan lagi, Contoh Soal TWK TIU dan TKP CPNS 2019 yang berikan diatas hanya untuk pembelajaran dan contoh soal saja, bukan berarti itu bocoran soal CPNS di tahun 2019 yang sesungguhnya.
0 Response to "Contoh Soal CPNS TWK TKP TIU, Untuk Latihan Soal Tes CPNS 2019"
Post a Comment